5 HAL TRIK SANTRI KELABUI PENGURUS

PORTALARJUNAJATIM.- Bangun malam merupakan salah satu kegiatan wajib di sebagian besar pesantren Indonesia. Saat bangun malam, kegiatan santri pun berbeda-beda. Ada yang istigasah atau doa bersama, salat hajat atau salat tahajud. Pelaksanaannya ada yang secara berjamaah, ada pula yang dilakukan sendiri-sendiri. Tergantung kebijakan pengurus (santri senior–red.) atau ustaz agar semua santri turut serta. Karena memang […]
5 RUKUN ISLAM
Portal Arjuna Jatim-Rukun Islam (Arab: أركان الإسلام arkān al-Islām; atau أركان الدين arkān al-dīn; “pilar-pilar agama”) adalah lima tindakan dasar dalam Islam, dianggap sebagai pondasi wajib bagi orang-orang beriman dan merupakan dasar dari kehidupan Muslim. Kesemua rukun-rukun itu terdapat pada hadits Jibril. Rukun Islam terdiri daripada lima perkara, yaitu: Syahadat: menyatakan kalimat tiada Tuhan selain […]
DIBALIK ANGKA 5

Mungkin kita berfikir angka hanyalah alat untuk menentukan suatu nilai ataupun ukuran, namun berbeda halnya bagiku. bagiku angka punya keistimewaan tersendiri. misalnya saja angka angka 5, yang mempunyai banyak keistimewaan. Dimana letak keistimewaannya? keistimewaannya yaitu angka tersebut banyak terkandung dalam berbagai hal. Sehingga dapat disimpulkan angka tersebut punya keistimewaan. Karena keistimewaannya itu saya jadikan angka […]
MALAM PUNCAK ULTAH YUDHARTA
PORTALARJUNAJATIM. Puncak Kegiatan diesnatalis ke-XIV Universitas Yudharta Pasuruan berlangsung sangat sederhana dan meriah. Pelaksanaan malam puncak tersebut ditandai dengan do’a bersama yang dibaca secara bergantian oleh sejumlah tokoh lintas agama yakni Hindu Kristen dan Islam dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng oleh Pengasuh Ponpes Ngalah Sengonagung Kecamatan Purwosari, Pasuruan, KH. Sholeh Bahrudin yang diberikan kepada Rektor Universitas […]