TIM KKN 11 Yudharta Hadiri Peringatan 10 Muharam TPQ AR-Rohmah Desa Blarang

Portalarjuna.net, Pasuruan 19 Juli 2024 – Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) kelompok 11 Universitas Yudharta Pasuruan turut menghadiri acara peringatan 10 muharram yang digelar oleh Taman Pendidikan Alquran (TPQ) Ar-rohmah Desa Blarang Kecamatan Tutur Kabupaten Pasuruan pada jumat (19\7\24) di Masjid Taman Pendidikan Alquran (TPQ) Ar-rohmah Desa Blarang Kecamatan Tutur Kabupaten Pasuruan. Acara ini diikuti […]
Tim KKN 11 Yudharta Hadiri Turba MWCNU Kecamatan Tutur

Portalarjuna.net, Pasuruan 19 Juli 2024 – Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Yudharta Pasuruan, kelompok 11 turut menghadiri acara Majlis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kecamatan Tutur Kabupaten Pasuruan. Pada Jumat, malam (19\7\2024) di Balai Desa Blarang, Kecamatan Tutur, Kabupaten Pasururan. Acara ini digelar selain sebagai ajang sillaturahim antar pengurus dan anggotanya agar lebih dekat, […]
Mahasiswa KKN Kelompok 21 Bersama Ibu PKK Ketapanrame Berpartisipasi dalam Senam Pagi di Taman Ganjaran

Portalarjuna.net, Trawas- Mahasiswa KKN kelompok 21 dari Universitas Yudharta turut serta dalam kegiatan senam pagi Ibu PKK Desa Ketapanrame, Kec. Trawas, Kabupaten Mojokerto yang diadakan di Taman Ganjaran, pada kamis, (18/08/ 2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari Pengabdian KKN mereka untuk terlibat langsung dengan masyarakat setempat. Senam pagi dihadiri oleh ibu PKK Ketapanrame dalam rutinitas […]
Kunjungan DPL Kelompok KKN 26 Universitas Yudharta ke Tanggulangin Sidoarjo, Kalisampurno: Pantau Proker yang Sedang Berjalan

Portalarjuna.net, Tanggulangin – Pada tanggal 18 Juli 2024, Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dari Kelompok KKN 26 Universitas Yudharta Pasuruan melakukan kunjungan ke Desa Kalisampurno, Kecamatan Tanggulangin, Sidoarjo. Kunjungan ini bertujuan untuk memantau perkembangan program kerja (proker) yang sedang dilaksanakan oleh mahasiswa KKN di desa tersebut. DPL yang hadir, Ashabul Kirom menyampaikan apresiasinya atas semangat dan […]
Kelompok 26 KKN Universitas Yudharta Pasuruan Mendukung UMKM Tas Kalisampurno Tanggulangin dengan Membuka Marketplace Global

Portalarjuna.net, Sidoarjo— Kelompok 26 Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Yudharta Pasuruan melakukan kunjungan ke Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Tas Kalisampurno yang berada di Tanggulangin, Sidoarjo. Kunjungan ini bertujuan untuk memberikan dukungan kepada UMKM setempat dalam menghadapi tantangan pemasaran di era digital (18/7/24). Dalam kunjungan tersebut, para mahasiswa berinisiatif membuka marketplace khusus untuk produk-produk […]