Pasuruan, Jawa Timur
Minggu, 16 Februari 2025

Napak Tilas Kisah Memilukan Sri Tanjung di Candi Bajang Ratu

Portalarjuna.net, Mojokerto – Di Kabupaten Mojokerto, ada salah satu candi peninggalan majapahit yang reliefnya menceritakan tentang kisah rakyat Jawa yang terkenal, yaitu kisah Sri Tanjung. Kisah tersebut bisa ditemukan di Candi Bajang Ratu yang terletak di Desa Temon, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur. Candi ini berbentuk gapura dan diyakini sebagai pintu masuk ke kompleks […]